|
Ilustrasi Gerhana Matahari Total 1999 |
|
Astronesia-Beberapa situs online mengumumkan bahwa mereka akan menawarkan sajian live streaming dari gerhana matahari total yang berasal dari Samudra Pasifik Selatan dan Australia Utara.Acara ini akan berlangsung sekitar 12:35 Selasa pm waktu Pacific standar. Anda dapat menyaksikan kejadian spektakuler tersebut melalui jaringan online.Ada 2 situs yang menyediakan live streaming,salah satunya yang disediakan oleh Kamera Ruang Slooh,anda dapat menyaksikannya disini
Sementara itu Tourism Tropical di
Queensland utara juga akan menayangkan live streaming gerhana matahari total ini dan anda dapat menyaksikannya di sini.
Jadi jangan sampai ketinggalan, Salam Astronomi.
Catatan:
Gerhana Matahari Total akan terjadi pada tanggal 14 November 2012. Gerhana tersebut dapat dilihat dari Papua, Maluku, Nusa Tenggara Timur berupa Gerhana Matahari Sebagian.
- Gerhana mulai : 02 38.0 WIB
- Gerhana Total mulai : 03 36.1 WIB
- Puncak Gerhana : 05 18.1 WIB
- Gerhana Total berakhir : 06 47.4 WIB
- Gerhana berakhir : 07 45.6 WIB
Gerhana dapat dilihat di Amerika Selatan bagian Barat, Samudra Atlantik, Australia, Antartika, Papua New Gini.
PERINGATAN:
Jangan melihat langsung ke matahari selama gerhana dengan teleskop atau mata telanjang.Hal itu dapat mengakibatkan Kerusakan mata yang parah,,gunakanlah filter khusus melihat gerhana matahari dengan aman.
Sumber:examiner.com